REVIEW MOZART
Note : Ini
adalah pembahasan tentang Mozart dan dirinya di nasuverse, juga kalkulasi
gameplay dia di FGO, mohon kesadarannya(bagi non-player & bagi pengunjung
biasa)kalo ini akan sedikit berbeda dari kisahnya saat memasuki bagian
nasuverse. Tambahan, kalo mau langsung baca bagian nasuverse, ketik CTRL + F,
habis itu ketik "pembahasan nasuverse"
Buat para
pecinta musik klasik, buat para penggali & penggila sejarah, buat para
pemain FGO, pasti udah ga asing lagi sama yg satu ini. Karakter keren di FGO yg
make topeng dengan gaya yg khas. Wolfgang Amadeus Mozart yang bernama asli
Johannes Chrysostomus Wolfgangus Gottlieb Mozart (lahir di Salzburg, 27 Januari
1756) adalah seorang komponis. Ia dianggap sebagai salah satu dari komponis
musik klasik Eropa yang terpenting dan paling terkenal dalam sejarah.
Karya-karyanya (sekitar 700 lagu) termasuk gubahan-gubahan yang secara luas
diakui sebagai puncak karya musik simfoni, musik kamar, musik piano, musik
opera, dan musik paduan suara. Contoh karyanya adalah opera Don Giovanni dan
Die Zauberflöte.
Mozart, yang dikenal memiliki kemampuan tala
mutlak (mengenal nada dengan tepat tanpa bantuan alat), mengenal musik sejak
lahir. Wolfgang adalah anak bungsu dari tujuh bersaudara yang meninggal
prematur. Hanya dia dan Maria Anna Mozart ("Nannerl") yang bertahan
hidup sampai dewasa. Sewaktu berumur empat tahun, Mozart sudah mampu memainkan
harpsichord dan melakukan improvisasi pada karya-karya musik pendahulunya. Dia
bahkan menulis komposisinya yang pertama saat berumur lima tahun. (https://twitter.com/minzoku_1/status/889910322261360641) |
Mozart kecil
pernah mengikuti keluarganya mengadakan Grand Tour keliling Eropa untuk
memamerkan musiknya. Salah satu negara yg dia kunjungi adalah Prancis, ada
kisah menarik ketika dia di Prancis. Suatu ketika Mozart kecil tergelincir di
lantai, dia ditolong oleh seorang putri cantik, namanya adalah MARIE
ANTOINETTE!!! Mozart kecil bahkan melamarnya. Ada kabar yg bilang bahwa semua
musik yg dia buat semata-mata ditujukan kepada Marie setelah peristiwa itu
(https://twitter.com/minzoku_1/status/881554673248776192) |
Menjelang akhir
hayatnya, Mozart mendapat pesanan dari Pangeran Franz von Walsegg untuk membuat
sebuah Requiem yang bermaksud menjadikan komposisi tersebut sebagai karyanya
untuk mengenang istrinya yang telah meninggal. Mozart tak sempat menyelesaikan
karya besar ini lalu diteruskan oleh muridnya, Franz Xaver Süssmayr. Menurut
beberapa sumber, Mozart tak sanggup menyanyikan bagian Lacrimosa saat sedang
memainkan lagu ini dengan teman-temannya. Dari musiknya yang kelam, Franz Beyer
mengomentari, dalam album Requiem ‘Aku bisa mendengar suara Mozart, yang
berbicara untuk kepentingannya sendiri, dengan keadaan yang mendesak, seperti
anak kecil yang sakit dan melihat ibunya dengan penuh harapan dan ketakutan
akan perpisahan. Mozart juga mengalami takut akan kematian. Requiem inilah yang
menjadi Noble Phantasm Mozart.
Sekarang
waktunya masuk ke pembahasan Nasuverse
Musiknya selalu
ditujukan untuk seorang wanita. Di masa kecilnya, dia pernah diundang untuk
bermain di istana Vienna dan bertemu dengan wanita yg bersinar dengan
terangnya, namanya Marie. Sebelum jadi Heroic Spirit, Mozart meninggal duluan
sebelum Marie dipancung. Jika dia masih hidup saat itu, dia tak akan membiarkan Marie mati
dengan sialnya dibawah Guillotine (ini nama alat pancung milik Charles Henri
Sanson sekaligus Noble Phantasmnya)
Sebagai Heroic Spirit, sihir musiknya menurun dari Orpheus dan menurut legenda, sihir ini
punya hubungan yg cukup dalam dengan sihir Solomon. Mozart adalah kandidat yang
memungkinkan untuk menjadi penerus kekuatan Demon God Amdusias (iblis yg
mengajarkan musik sekalipun di neraka). Mozart adalah salah satu dari keturunan
72 magus yg memungkinkan mewarisi kekuatan Demon God. Bagaimanapun juga, dia
lebih memilih menjual jiwanya kepada musik daripada Demon God.
Grail ATK : 8072
Grail HP : 10990
Voice Actor :
Seki Tomokazu
Illustrator :
PFALZ
Attribute : Star
Growth Curve :
Linear
Star Absorption
: 49
Star Generation
: 11%
NP Charge ATK :
1.6%
NP Charge DEF :
3%
Death Resist :
40.5%
Height/Weight :
180 cm ・ 65 kg
Source :
Historical fact
Region : Europe
Alignment :
Neutral Good
Gender : Male
Traits :
Brynhildr's Beloved, Male, Humanoid, Servant
Role : debuffer,
art support, crit support
Strength: D | Endurance: E |
Agility: B | Mana: B+ |
Luck: D | NP: B |
DECK
QAAABEx
Q : 2 hit
A : 1 hit
B : 1 hit
Ex : 3 hit
Dengan 3 card
Arts, Mozart mudah untuk memperoleh Arts brave chain, saat 1 Arts card Mozart
digunakan, dia menghasilkan :
1) Saat skill 1 level 10 digunakan, sekitar 8,896% per hit, ketika overkill sekitar 13,344% per hit, ketika critical sekitar 17,792% per hit, ketika critical dan sudah overkill sekitar 26,688% per hit
1) Saat skill 1 level 10 digunakan, sekitar 8,896% per hit, ketika overkill sekitar 13,344% per hit, ketika critical sekitar 17,792% per hit, ketika critical dan sudah overkill sekitar 26,688% per hit
2) Saat skill 1
tidak digunakan, sekitar 6,784% per hit, overkill sekitar 10,176% per hit,
critical sekitar 13,568% per hit, critical & overkill sekitar 20,352% per
hit
Untuk kalkulasi
saat Arts Brave Chain, kita asumsikan kalo ga pake skill, ga crit, ga overkill.
Berhubung namanya Arts Brave Chain, kita dapet fill np gauge 20%, model
perhitungannya jadi
20% + Arts 1 +
Arts 2 + Arts 3 + Extra
= 20% + 6,784% +
9,376% + 11,968% + 9,984%
= 58,112%
Untuk
perhitungan stargen, dia pastinya rendah karena Quick card cuma 1. Untuk kasus
Mozart, dia dapat menghasilkan stargen terbanyak dari kombinasi ABQEx. Model
perhitungannya jadi
Arts + Buster +
Quick + Extra
= 11% + 26% +
382% + 333%
= (0 star dan
berpeluang 11% untuk 1 star) + (0 star dan peluang 26% untuk 1 star) + (3 star
dan peluang 82% untuk 4 star) + (3 star dan peluang 33% untuk 4 star
= 6~10
star
NOBLE PHANTASM
Name : Requiem
for Death - Funeral March for the Death God
Rank : B
Classification : Anti-Army (max target 500)
Range : 1~60
Effect :
Chance (NP5 80%)
to apply each of the 2 debuffs below.
- Reduce all enemies' attack and
defense for 3 turns (20-40% tergantung overcharge)
- Curses all enemies for 3 turns (500-2500
tergantung overcharge)
"Prepare to listen! To the sound of a
demon!"
"Requiem for Death!”
Ini adalah lagu
iblis yang didasarkan pada kisah Mozart yang ditugaskan membuat komposisi
sebuah demonstrasi pemakaman untuk kematian sesaat sebelum kematiannya sendiri.
Setiap orang yang mendengar lagu ini semua parameter fisiknya dikurangi secara
paksa 2 Rank (atk & deff down turun 2 Rank) dan tambahan, mereka mulai
menerima kerusakan berat yang mengabaikan deffensive ability (sejenis poison/curse
magic selama 3 turn).
ACTIVE SKILL
1.
Protection of
the Music God (False) (音楽神の加護(偽), Ongakugami no Kago (Nise))
Rank : EX
Effect :
Increases party's Arts card performance for 1 turn (44% pas level 10)
Cooldown : 7/6/5
Ini adalah
kemampuan personal Mozart dimana dia mendapat anugerah dari Muse, Dewa Seni.
Skill ini ibarat Formal Craft A+ to all ally. Also, a 5 turn CD is always nice!
2.
Artistic Aesthetic
Rank : B
Effect : Reduces
the damage of one enemy servant's NP for 1 turn (18% pas level 10)
Cooldown : 7/6/5
Jika dia melihat
Noble Phantasm musuh yg memiliki artistic anecdote,
ada peluang tinggi kalau Mozart bisa mengetahui nama musuhnya lewat Noble
Phantasm si musuh. Dari segi gameplay, jujur kurang berguna, kenapa? Kalo musuh tipe AoE, ini masih lumayan karena dmg mereka ga setinggi ST, tapi kalo tipe ST? kan ga terlalu ngaruh karena memang output
ST itu gede.
3.
A Little Night
Music (小さな夜の曲, Chīsana Yoru no Kyoku)
Rank : EX
Effect : Gain
critical stars (50 star pas level 10)
Cooldown : 8/7/6
Adalah skill
yang namanya diambil dari salah satu komposisi Mozart yg terkenal, "Eine
kleine Nachtmusik". Untuk gimana skill ini di gameplay FGO, sinerginya dengan Arts damager
bagus banget, ibarat pompa star yg bisa auto crit, tinggal bawa dia + Tamae (buat
reduce CD) + Shiki/HF/Vlad/lainnya dan tadaaaaaaaaa, kita punya crit monster. Yhaa, sebenernya skill ini cocok dipasangkan dengan Servant apa pun.
PASSIVE SKILL
Name : Territory
Creation
Rank : B
Effect :
Increases damage of unit's Arts cards by 8%
Adalah skill
khusus Caster. Ini adalah kemampuan untuk membuat suatu reality spesial yg
membuat penggunanya berada di kondisi menguntungkan, contohnya menyerap mana.
Dalam kasus Mozart, skill ini mengambil bentuk tempat pertunjukan (Opera atau
sejenisnya)
BOND CE
Name : Haydn
Quartets
Illustrator : はよせな
Min/Max ATK :
100/100
Min/Max HP :
100/100
Rarity : 4★
Cost : 9
Max Level : 80
Craft Essence ID
: 275
Effect : When
equipped to Wolfgang Amadeus Mozart, Increase NP Damage of all allies by 20%
while he's on the field.(keren banget coba)
Lore :
My music is
supreme beauty, but
My life is,
well, to say the least, a waste.
I ignored friendship
for the sake of music,
For the sake of
my music, I became inhuman.
But, there was a
time I was human.
This is one of the
few remnants of my humanity.
Beautiful Haydn.
Wonderful Haydn.
Happy are those
who possess great leaders.
“Recognize the achievements of others and aim for
them—”
Those two years
of experiencing such natural happiness,
I remember them
even now.
Saran CE :
Kaleido
2030
Formalcraft
Prisma Cosmos
Record Holder
Bond ce dia
sendiri
Demonic
Bodhittsava
Divine Princess
of the Storm
Golden Carp
Figure
Iron-Willed Training
Iron-Willed Training
Holy Shroud of
Magdalene
Volumen
Hydragyrum
Chaldea
Lifesavers
Ideal of Holy King
Ideal of Holy King
any CE yg bisa
increase fungsi dia sebagai support
Saran servant yg
cocok untuk party :
Mashu
Tamae
Waver
Hans
GilCas
Paracelsus
Paracelsus
any Arts damager
dll (monggo kalo
mau kasih saran)
Kelebihan :
Lowcost Arts
support
Gampang mau
bawa CE karena lowstar
Bond CE berguna
buat offensive ally, ditambah dia adalah Arts support
Cocok dibawa
buat lawan enemy dengan deff tebel, kita
bisa pake curse
Dengan skill 3, kita bisa auto crit
Sebagai support
dia bagus karena star absorb Caster rendah, jadi starnya bisa dipake damager
Kekurangan :
kutukan lowstar,
stat rendah & biasanya kalo skill bagus cuma 1 turn/cooldown lama
skill 2 pretty
useless
dipandang
sebelah mata karena skillnya berlaku 1 turn semua
Kesimpulan :
Dengan skillset kaya gitu dan tier-nya yg hanya *1, tentu dia ini bagus banget. Skill 3 dia ngasih 50 star secara cuma-cuma. Bond CE
dia juga membuatnya makin mantep. Deck juga bersinergi dengan banyak komposisi
Monggo kalo ada
yg mau komen, revisi, atau share
Jangan lupa
follow ya
https://en.wikipedia.org/wiki/Wolfgang_Amadeus_Mozart
http://typemoon.wikia.com/wiki/Caster_(Fate/Grand_Order_-_Mozart)
https://en.wikipedia.org/wiki/Mozart_family_grand_tour
http://fategrandorder.wikia.com/wiki/Wolfgang_Amadeus_Mozart
http://typemoon.wikia.com/wiki/Requiem_for_Death
http://typemoon.wikia.com/wiki/Skill
http://fategrandorder.wikia.com/wiki/Haydn_Quartets
2 comments:
review terawal ternyata Mozart😕
Yoi
Post a Comment