REVIEW SPACE ERESHKIGAL
Sebagai Space Ereshkigal, dia menjelma menjadi Beast of the Universe. Meskipun awalnya tak menyadari wujud Beast-nya, dia tetap meraih kebahagiaan sempurna dalam peranannya sebagai Dewi Dunia Bawah. Meskipun mencoba tetap tenang, antusiasmenya terhadap musim panas dan pakaian renang sulit disembunyikan. Dengan penuh kasih, dia menghadapi tantangan dengan tekad kuat, membuatnya semakin bersinar di antara para Ereshkigal yang pernah muncul di tahun 2016, 2017, dan 2023.
Namun, dalam wujud Beast-nya, Ereshkigal menunjukkan sisi yang lebih dingin dan hampir antagonis. Sifat canggungnya yang biasa terlihat telah menghilang, memperlihatkan sosoknya yang lebih serius dan menakutkan sebagai pahlawan yang tangguh. Tidak diketahui bagaimana Ereshkigal sampai pada titik ini, tapi satu hal yang pasti: di ascend 3 dia memiliki otoritas yang setara dengan Astarte.
ATK: 1,766/11,427
HP: 2,131/14,530
Lv.100 Grail ATK: 12,509
Lv.100 Grail HP: 15,918
Lv.120 Grail ATK: 14,682
Lv.120 Grail HP: 18,708
Voice Actor: Ueda Kana
Illustrator: Morii Shizuki
Attribute: Beast
Growth Curve: S
Star Absorption: 147
Star Generation: 10.2%
NP Charge ATK: 0.33%
NP Charge DEF: 3%
Death Rate: 0.6%
Alignments: Chaotic・Good
Height/Weight: 159cm / ??kg
Source: Ancient Mesopotamian Mythology
Region: Servant Universe, Mesopotamia
Role: mob-cleaner, farmer, semi-support, instakiller, critter, survivor
Basic Traits: Divinity, Enuma Elish Nullification, Humanoid, Immune to Pigify, King, Servant
┗ Stage 1: Hominidae Servant, Summer Mode Servant
QAABBEx
Q: 5 hit
A: 4 hit
B: 4 hit
Ex: 5 hit
Untuk NP gain, chain terbaiknya adalah AQAEx. Dengan NP charge atk 0,33%, asumsikan ga crit maupun overkill, jadinya:
Arts + Quick + Arts + Extra
= 5,28% + 4,13% + 9,24% + 3,30%
= 21,95%
Jelek banget. Meski hit-count banyak, tapi base-nya jelek dan ga ada buff apa pun yang membantu. Meski busuk, dia beruntung karena punya passive di mana dia dapet NP charge 5% untuk tiap serangan biasa, jadi hitung aja NP gain busuk tadi ditambah 20%. Btw, dia bisa Arts chain lewat NPAA. Asumsikan ga crit maupun overkill, jadinya:
NP + Arts + Arts + Extra
= 14,85% + 7,26% + 9,24% + 3,30%
= 34,65%
Refill dari NPnya kalah dari Chen Gong.
Untuk stargen, chain terbaiknya adalah ABQEx. Dengan stargen 10,2%, stargen up 20% dari Mighty Brave chain, asumsikan ga crit maupun overkill, dia bisa menghasilkan sekitar 15~25 crit star.
1.
Edin Shugra
Collapsar - Beast Crown Shining in the End of Universe
Rank: EX
Classification:
Anti-Unit
Type: Arts
Range: ?
Maximum number of
targets: ?
Hit-counts: 5
(N = Own Master Affection Level)
Overcharge Effect: Increases own Master Affection Points (0~20 tergantung OC) (Activates first)
“Look, look! Sparkling seas, falling stars, memories transformed into gems! Here, take this, Edin Shugura Collapsar! Hehe! I've shown you my precious crown.”
- Beast
Belum ada penjelasan. Untuk kalkulasi damage, kita kumpulkan data dulu. Dengan stat atk 12427 di level 90 (udah 1000 Fou), NP1 450%, atk up dan NP dmg up 20% dari skill 1 level 10, divinity 140, base multiplier 1x, jadinya:
Normal =
18.661,20/enemy
Buddy =
26.069,68/enemy
Darling =
31.626,04/enemy
Destiny =
37.182,40/enemy
Normalnya emang
geli, tapi level affection bisa dinaikin dari poin, yang mana nanti ada detail
lengkapnya di passive skill. Kalo dia udah Bond 5 dan dipasang di front row,
kalian udah dapet 10 poin, yang artinya kalian punya starter level 1 (NP dmg
20k, masih geli sih). Level 5 setara NP3, dan mulai level 7 (Darling) melampaui
NP5.
Tiap mencapai mode
baru, dia dapet efek yang berbeda. Di mode Buddy, kemampuan instakillnya
meningkat sampai bisa memunuh semua mob yang tiernya bronze atau lebih rendah.
Di mode Darling, dia dapet tambahan ignore def sama ignore invul, yang artinya
serangannya ga bisa ditangkis kecuali musuh punya Anti-Purge. Di mode Destiny,
ada tambahan lagi berupa 50 crit star.
Ada masalah di
sistem ini. Dengan sistem 10 poin = 1 level, susah naikin level affectionnya sampe
level yang bikin damage sakit, apalagi kalo keperluannya farming 3 turn.
2.
Nammu Abzu
Gugallana - The Abyssal Lake Where the Azure Sky Descends
Rank: A
Classification:
Anti-Army
Range: 20~50
Maximum number of
targets: 100
Gugalanna, yang
dikenal sebagai ‘Dewa Pengawas Kanal-kanal,’ kadang-kadang diidentikkan dengan
suami Ereshkigal, Nergal. Konsep terbenamnya matahari ke dalam dunia bawah,
yang terkait dengan jurang (Abzu), menyiratkan penyatuan antara dewa matahari
dan kegelapan jurang.
"Penjara di langit, langit biru di atas bumi! Nikmatilah jurang ini, wahai hatiku! Sekarang jatuhlah, bintik matahari!"
Ini adalah Noble
Phantasm yang baru dan unik, diciptakan oleh Ereshkigal yang terinspirasi oleh
pesona pakaian renang dan musim panas, tapi...
3.
Uru na-nam
Ninkigal - The Goddess' City of Perished Pyres
Rank: EX
Classification:
Anti-World
Range: 10~100
Maximum number of
targets: 500
Seperti yang pernah dikatakan Dumuzid,
"Ini sudah pasti salah satu Noble Phantasm yang paling memukau. Tapi, Ereshkigal saat ini belum mampu menggunakannya."
ACTIVE SKILLS
1.
Goddess Sugar
Rank: A
Effect: Increases
party's attack (20% di level 10) for 3 turns + Increases party's NP damage (20%
di level 10) for 3 turns + Charges party's NP gauge (20% di level 10) + Increases
party's Instant-Kill resistance (100% di level 10) for 3 turns + 500% Chance to
inflict Poison with 500 damage for 3 turns to party [Demerit]
Cooldown: 8/7/6
Kegelapan dunia
bawah telah ditinggalkan di jurang terdalam.
"Jangan khawatir, resor musim panas selalu jadi impianku! Bahkan sebagai penguasa dunia bawah, aku yakin bisa membawa kebahagiaan dan kegembiraan untuk semua orang! ...Semoga!"
Ereshkigal
menuangkan semangat yang belum pernah terjadi sebelumnya ke dalam resor musim
panas pertamanya. Dia memberdayakan seluruh tim dengan peningkatan serangan
yang kuat, NP charge, dan resistensi kematian, tapi ada efek samping aneh yang
menyerang mereka dengan racun. Terlalu banyak gula itu bahaya, Eresh.
Untuk gameplay,
sesuai yang disebut sebelumnya, skill ini ningkatin output damage baik untuk
serangan biasa dan NP, ngisi NP charge party, dan ada isntakill resistance ke
party. Kaya versi upgrade skill1 Merlin, dan demeritnya ga terlalu berat.
2.
Beast Driver
Rank: B
Effect: Gains
critical stars (20 di level 10) + Increases own star absorption (500% di level
10) for 1 turn + Grants self-Buff-On-Attack buff for 1 turn + Charges own NP
gauge (50% di level 10)
(Buff-On-Attack = Increases own critical damage (100%
di level 10) for 1 turn when normal attacking. (Activates first))
Cooldown: 9/8/7
Belum ada
penjelasan. Untuk gameplay, skill ini ngasih crit star yang nantinya akan dia
sedot sendiri karena star absorbnya yang besar makin ditingkatkan skill ini
juga. Ada juga crit dmg up yang sangat tinggi meski cuma buat 1 turn. Skill ini
juga ada NP charge gede yang bikin dia bisa langsung NP kalo dikasih starter.
3.
Missing Starling
Rank: EX
Effect: Grants
self-Invincibility for 2 attacks, 3 turns + Grants self-Guts status (revive
3000 HP di level 10) for 1 time, 3 turns + Recovers own HP (3000 di level 10) +
Removes own debuffs + Increases own buff removal resistance (100% di level 10)
for 1 time, 3 turns + Reduces own skill cooldown by 2.
Cooldown: 9/8/7
Belum ada
penjelasan. Untuk gameplay, skill ini ningkatin durabilitasnya lewat invul 2
serangan, heal, guts, dan resistensi penghapusan buff sekali. Yang ga kalah
keren, skill ini juga ngurangin CD skillnya sendiri, yang mana bagus karena
semua skillnya emang punya CD lama.
1.
Anti-Magecraft
Rank: EX
Effect: Grants
self Debuff Immunity for 3 times.
Belum ada
penjelasan.
2.
Spatial Storage
Rank: A
Effect: Grants
self-Buff-On-Attack buff.
(Buff-On-Attack = Charges own NP gauge by 5% when
normal attacking)
Belum ada
penjelasan.
3.
Goddess' Essence
Rank: E-
Effect: Increases
own damage by 140 + Increases own debuff resistance by 14%.
Belum ada
penjelasan.
4.
Authority of the
Beast
Rank: E-
Effect: Increases
own critical damage against Servant enemies by 20%.
Skill yang juga
bisa disebut Anti-Humanity.
5.
Independent
Manifestation
Rank: E-
Effect: Increases
own critical damage by 1.5% + Increases own Instant-Kill resistance by 1.5% +
Increases own mental debuff resistance by 1.5% + Grants self-Stun, Petrify,
Bound, or Pigify Debuff Immunity.
Skill untuk muncul
di dunia ini secara independen.
6.
II - Infinity
Indicator
Rank: EX
Effect: Space
Ereshkigal has Master Affection Gauge.The gauge has levels, starting at level 1
and going up to a maximum level of 10. Performing specific actions with Space
Ereshkigal will increase her Master Affection, with each 10 points increasing
the level by 1. The Affection points resets after each battle. Actions that
increase Master Affection:
Reach Bond Level 5
or higher (+5) + Include in Starting Members (+5) + Deploy on Watersidefield
Waterside Battlefield (+10) + Select a valid Command Card (+3) + Perform a
Brave Chain (+6) + Use a Skill (+3) + Use a Skill before others (+2) + Activate
a Noble Phantasm in Overcharge state (+5 per stage) + Mystic Code Skills are
affected (+5) + Target with a Command Spell (+10)
(When Space Ereshkigal is used as a Friend Support,
she does not have a Master Affection Gauge. The initial Master Affection Level
is set to 0, and Affection points does not increase.)
Saat dipanggil
sebagai Servant, skill Nega Space mengalami transformasi. Kinerja Space
Ereshkigal meningkat dengan setiap tindakan spesifik yang dilakukan oleh Masternya.
Awalnya, motivasi untuk menghalangi kemakmuran umat manusia telah digantikan
oleh Sistem Kasih Sayang Master. Levelnya diatur ulang setiap kali pertarungan
berakhir, memungkinkan interaksi romantis yang berulang.
7.
Nega Space
Rank: EX
Effect: No effect.
Belum ada
penjelasan.
1.
Extra Attack
Finesse Improvement
Effect: Increases
own Extra Attack performance (50% di level 10)
2.
Mana Loading
Effect: Starts
battle with NP gauge charged (20% di level 10)
3.
Anti-Rider Attack
Damage Aptitude
Effect: Increases
own attack against Rider enemies (30% di level 10)
4.
Special Attack
Finesse Improvement
Effect: Increases
own critical damage (30% di level 10)
5.
Skill Reloading
Effect: Reduces
the cooldown of the skill by 1 after activation for N times (Once per skill)
(N = Based on Skill Level (3 di level 10))
Name: Epitaph of the Star Sword
ID: 2105
Illustrator: yume32ki
ATK: 100/100
HP: 100/100
Cost: 9
Max Level: 80
Effect:
When equipped on Space Ereshkigal: Increases own NP damage by 30% + Increases own critical damage against Servant enemies by 30% + Increases own Master Affection Level by 1.
Lore:
Beyond the dark voyage, across the boundless expanse, the end awaited.
The night sky, once a promise of eternal slumber, now glowed with vibrant hues. In the desolate expanse of harvested desires, remnants of glory lingered.
Perhaps none shall walk these grounds again. Perhaps fear shall no longer haunt this underworld.
Aware of this, a wry smile graced her lips as she cultivated a paradise of flowers, faith held in the dawn of new possibilities.
This stands as a testament to humanity’s end, a chronicle of their history and time. Inscribed upon it is their epitaph. A celestial blade, a flower that blooms at the end of time.
Saran CE
Bond CE dia
Scenic Beauty, Transcendent Work of Art
Song of the Cradle
Ice Warrior
Welcome to ONILAND!!
Battle Olympia
Ocean Flyer
Painting Summer
Dive to Blue
Chasmatis
Demonic Bodhisattva
Dll
Saran Servant separty
Castoria
Proto Merlin
Tamae
Waver
Reines
Hans
Oberon
Queen of Sheba
Stheno
Ibuki Summer
Paracelsus
GilCas
Xu Fu
Eliz Lancer
Mary Anning
Douman
Kumonryuu Eliza
Jeanne Summer
Gilles Saber
Dll
Kelebihan
Beast AoE pertama
Kalo Draco efektif lawan 7 kelas utama, Space Ereshkigal efektif lawan semua Extra selain Avenger
Solid secara ofensif maupun defensif
Crit dmg tinggi
NP gain sebenernya seret, tapi kebantu passive yang ngasih NP charge di tiap serangan normal
Skillset mantep
Kekurangan
Stat atk relatif rendah
NP dmg geli
Jauh lebih ribet dari Space Ishtar, padahal performa buat farming kalah juga
Kekuatannya sangat bergantung pada sistem affection
Sistem affection ga aktif kalo dia hasil pinjeman dari support (anti-NTR)
Kesimpulan
IMO, dia kurang mantep dibanding Arts farmer lain yang lebih simpel, tapi mungkin dalam konteks CQ, dia bisa jadi pilihan bagus karena punya kesempatan dan waktu buat naikin level affection.
Jangan lupa follow ya.
Oiya, boleh dong donasinya di saweria dan trakteer biar mimin tetep semangat nulisnya!
https://fategrandorder.fandom.com/wiki/Space_Ereshkigal
https://typemoon.fandom.com/wiki/Edin_Shugurra_Collapsar
https://fategrandorder.fandom.com/wiki/Epitaph_of_the_Star_Sword