REVIEW MECHA ELI-CHAN
Namanya
adalah Mecha Eli-chan, disingkat dari Magus Aegis Elizabeth Channel. Setelah
sering terjadi bencana menimpa Kastil Čachtice, dia akhirnya mengirimkan
senjata terakhirnya. Warisan yang ditinggalkan oleh orang bijak tanpa nama.
Harta karun yang disimpan di bawah kastil. Patung penjaga yang seharusnya tidak
berbicara, setelah memimpin adegan berkali-kali, dan lagi, dan lagi, tentang
kegagalan Blood Maiden untuk mengambil Holy Grail, akhirnya terbangun sebagai
dewa penjaga.
Telah
terbangun karena hati seorang tuan yang memimpin wilayah, dia adalah seorang
penyihir yang memberlakukan keadilan yang bertindak terlalu berlebihan.
Melalui
ekspresi baja, sulit untuk mengatakannya, tapi dia sangat ulet. Sebagai seorang
bangsawan (orang yang mempertahankan tanah mereka), dia telah menghancurkan kepribadian
seorang gadis mudanya.
Pada
kesempatan yang sangat jarang, dan hanya kepada Master yang dia percaya, dia
mungkin menunjukkan senyum feminin/wajah malu.
Seorang
Servant keadilan (tidak fleksibel). Alignment-nya yang Lawful-Good bukan hanya
pajangan. Pada dasarnya tenang dan bijaksana, seorang wanita bangsawan sejati. Dia
jarang mengangkat suara, tapi ketika berdiri di hadapan kejahatan, dia memasuki
mode pembenaran diri/pemimpin untuk memberikan teguran tajam.
Jika
Elizabeth tidak pernah terjebak dalam delusi darahnya, atau jika dia memiliki
seseorang untuk melindunginya dari ide yang menekan bahwa seorang wanita tidak
berharga tanpa kecantikan, sejarah Čachtice pasti akan berubah. Alter Ego ini
mungkin adalah manifestasi dari kemungkinan itu.
Meski
Mecha Eli-chan memiliki kecantikan yang sempurna, dia juga punya beberapa kesalahan.
Salah satu kesalahan itu adalah 'Kriteria untuk Keadilan' miliknya. Justru
karena dia ada sebagai dewa penjaga kastilnya, tidak peduli siapa mereka, siapa
pun yang melanggar aturannya dianggap 'jahat', dan akan diserang (Karena otak
digitalnya membutuhkan waktu untuk memproses 'Sifat Kontradiktif Manusia', dia
sangat khawatir apakah dia harus menghukum siapa pun yang melakukan 'perbuatan
jahat')
Pengkhianat
dan penjahat punya kondisinya masing-masing. Mecha Eli-chan memiliki kecerdasan
untuk mempertimbangkan faktor-faktor pelengkap, menahan ketidakpuasan terhadap
pola pikir yang merasa benar sendiri, dan memikirkan cara untuk memperbaiki
dirinya sendiri. Dia benar-benar anak yang baik.
Mecha
Eli-chan sangat menyadari dirinya sebagai golem (mecha). Sama seperti
Passionlip dan Meltlilith, dia tidak menyukai dasar dari karakternya yaitu
Elizabeth Bathory, meskipun tetap menghormatinya.
Dia
menemukan kesalahan pada Elizabeth, mengatakan hal-hal seperti "Aku lebih
cocok sebagai tuan feodal" dan berencana untuk membuang yang asli, tapi
sepertinya dia tidak ingin membunuhnya.
Dia
tidak akan punya alasan untuk menolaknya jika Elizabeth hanya akan menjadi tuan
feodal yang ideal, tapi dia mengerti bahwa yang seperti itu tidak akan pernah
datang, karena Elizabeth adalah Servant yang hanya bisa muncul sebagai monster
yang tidak bersalah.
Untuk
alasan serupa, Carmilla juga tidak bagus menurutnya. Meskipun kepribadian
Carmilla adalah penguasa feodal yang ideal, dia eksis karena menjadi vampir.
Meski
dia pada awalnya mengakui Master sebagai penjahat yang bersekutu dengan musuh
(Elizabeth) yang menghancurkan Kastil Himeji, kesalahpahaman itu diselesaikan
melalui perjuangan bersama mereka. Bagi Mecha Eli-chan, Master yang berusaha
melindungi Kastil Csejte (yang bahkan bukan negaranya) menjadi kandidat “pilot
keadilan yang bisa dipercaya meski menjadi bagian dari massa”.
ATK:
1,666/9,997
HP:
1,744/10,901
Grail
ATK: 12,104
Grail
HP: 13,217
Voice
Actor: Ookubo Rumi
Illustrator:
Wada Arco
Attribute:
Man
Growth
Curve: Linear
Star
Absorption: 97
Star
Generation: 9.7%
NP
Charge ATK: 0.9%
NP
Charge DEF: 4%
Death
Rate: 50%
Alignments:
Lawful・Good
Gender:
Female
Height/Weight:
156cm, 4 ton
Series:
Fate/Grand Order
Source:
Halloween Strike!
Role:
damager
Traits:
Female, Humanoid, Servant, Threat to Humanity, Weak to Enuma Elish
DECK
QABBBEx
Q:
4 hit
A:
3 hit
B:
2 hit
Ex:
4 hit
Untuk
NP gain, chain terbaik dia adalah ABQEx. Dengan NP charge atk 0,9%, asumsikan
ga crit maupun overkill, jadinya:
Arts
+ Buster + Quick + Extra
=
10,8% + 1,8% + 10,8% + 7,2%
=
30,6%
Cuma
kehalang deck aja
Untuk
stargen, chain terbaik dia adalah BBQEx. Dengan stargen 9,7%, asumsikan ga crit
maupun overkill, jadinya:
Buster
+ Buster + Quick + Extra
=
39,4% + 49,4% + 758,8% + 438,8%
=
(0 star dan 39,4% untuk 1 star) + (0 star dan 49,4% untuk 1 star) + (7 star dan
58,8% untuk 8 star) + (4 star dan 38,8% untuk 5 star)
=
11~15 star
Dia
juga bisa Buster chain meski tanpa NP. Dengan stat atk 10997 di level 80 (udah
1000 Fou), crit dmg up 60% dari skill 3 level 10, base multiplier 1x, asumsikan
crit semua, jadinya:
Buster
+ Buster + Buster
=
18.386,98 + 20.815,12 + 23.243,26
NOBLE
PHANTASM
Name:
Breast Zero Erzsébet - Soaring Metallic Demoness
Rank:
B
Classification:
Anti-Army Individual
Hit-counts:
8
Range:
40→1
Maximum
number of targets: 1 person
Effect:
Deals damage (NP5 1000%) to one enemy + Removes their defensive buffs.
Overcharge
Effect: Reduces their defense (20~40% tergantung OC) for 3 turns.
“Take-off!
Skirt Flare! Charm Sight! Sonic Shower! Expanding lungs...Breast Zero
Erzsébet!”
- Alter
Ego
Breast
Zero Erzsébet adalah NP milik Mecha Eli-chan dan Mecha Eli-chan Mk II. Mecha
Eli-chan mengunci semua senjatanya ke satu target. Konser live pribadi terbaik.
Tampilan kekerasan yang ekstrem, memusatkan senjata yang seharusnya digunakan
melawan seluruh pasukan pada satu orang (lihat range).
Ledakan
Suara terakhir mungkin terlihat seperti senjata sinar, tapi itu hanya suara. Terlihat
negitu karena paru-paru naga di dalam dirinya yang melepaskan suara pada output
maksimum. Dengan mengompresi udara, paru-parunya memiliki kapasitas untuk
bergema melalui salah satu Tokyo Dome, dan bahkan tanpa kastilnya yang
berfungsi sebagai amp, dia mampu menghasilkan gelombang suara dengan kekuatan
destruktif yang setara dengan Báthory Erzsébet.
Dengan
karakteristik kecerdasan dan ketenangannya, dia biasanya menyegel sifat amukan Elizabeth,
tapi jika dia sampai menggunakan kekuatan penuh, barulah sifat asli yang
tersegel itu menampakkan diri.
Untuk
kalkulasi damage, kita kumpulin data dulu. Dengan stat atk 10997 di level 80
(udah 1000 Fou), NP dmg up 60% dari skill 3 level 10, base multiplier 1x,
jadinya sekitar 60.703,44. Tinggi banget itu, Jalter NP1 aja kalah. Walau
sekarang sudah ada beberapa yang nyalip dia dari kelas lain, Mecha Eli pernah
jadi ST terkuat pada masanya menggantikan Jalter.
ACTIVE
SKILL
1. Innocent
Kaiju
Rank: EX
Effect: Gains critical stars (10/turn di level 10) for
3 turns + Increases own defense (30% di level 10) for 3 turns.
Cooldown: 7/6/5
Skill id_es yang merupakan perubahan dari Innocent
Monster. Melalui kekuatan pembuatan film yang aneh, gadis naga besi Mecha
Eli-chan terbang di langit, menyemburkan api, mengeluarkan sengatan listrik,
dan menembakkan rudal. Sikap itu benar-benar seperti dewa baja penjaga baja.
Dia diam-diam menginginkan agar theme song dimainkan
setiap kali dia menggunakan skill ini.
Untuk gameplay, skill ini beneran cuma versi lain
Innocent Monster, meski ada perbedaan jumlah crit star yang diberikan dan efek
lainnya.
2. Overload
(Revised)
Rank: C
Effect: Charges own NP gauge (20% di level 10) + Deals
500 damage to self. HP cannot fall below 1 from this skill [Demerit]
Cooldown: 7/6/5
Variasi dari skill yang dimiliki Frankenstein dan
Babbage. Meskipun tidak meningkatkan kekuatan Noble Phantasm, skill ini mengisi
NP gauge dengan mengorbankan HP. Menurut peneliti Eliza, Tuan R,
"Tidak peduli bagaimana kau melihatnya, ini
adalah awal dari penghancuran diri!"
Untuk gameplay, skill ini juga sama kaya deskripsi,
merupakan modifikasi Overload. Daripada NP dmg up, dia dapet NP charge.
Demeritnya pun beda, dan masih bisa ditutupi skill 1 agar tidak rentan.
3. Final
Eli-chan
Rank: C
Effect: 500% Chance to remove own defensive buffs
[Demerit] + Increases own NP damage (60% di level 10) for 1 turn + Increases
own critical damage (60% di level 10) for 1 turn.
Cooldown: 7/6/5
Belum ada penjelasan skill ini. Untuk gameplay, dengan
bayaran penghapusan defensive buff, Mecha Eli akan mendapat NP dmg up dan crit
dmg up yang sangat besar selama 1 turn (andai dia punya star absorb juga).
Skill ini tetap akan aktif meski tidak ada defensive buff untuk dihapus.
Dia
juga punya skill yang ga dicantumin, yaitu:
1. Dragon
Breath
Rank: E
Semburan Mana yang dilepaskan oleh naga, Phantasmal
Species terkuat. Nafas naga super-sonik. Meskipun Eliz telah berubah menjadi
naga karena Innocent Monster, seperti yang diduga, itu agak tidak masuk akal
sehingga kekuatannya rendah. Eliz tampaknya memaksakan diri saat menggunakan
ini karena kekuatannya rendah.
Adapun penyebab mengapa perubahannya jadi setengah
naga, bisa dibilang karena lambang keluarga Báthory (gigi naga).
2. Magus
100-Hit Combo
Rank: EX
Perjamuan iblis yang memanggil Mecha Eli-chan saat dia
mengendarai barisan mecha produksi massal dan meminta mereka menyerang target
musuh. Pada akhirnya, lebih dari 100 Mecha Eli-chan bergabung menjadi tombak
raksasa dan melakukan sesuatu yang mengerikan terhadap musuh. Dalam pandangan
lain, ini juga disebut "Persekutuan Saudari Manusia Super". Skill ini
tidak digunakan di FGO.
PASSIVE
SKILL
1. Magic
Resistance
Rank: B
Effect: Increases own debuff resistance by 17.5%.
Membatalkan mantra dengan chant dibawah 3 ayat. Bahkan
jika ditargetkan oleh High-Thaumaturgy dan Greater Ritual, sulit baginya untuk
terpengaruh.
2. Item
Construction
Rank: B
Effect: Increases own debuff success rate by 8%.
Belum ada penjelasan.
Name:
Electrologica Diagram
Illustrator:
?
Min/Max
ATK: 100/100
Min/Max
HP: 100/100
Stars:
4★
Cost:
9
Max
Level: 80
Craft
Essence ID: 687
Effect:
When equipped to Mecha Eli-chan, increases party's Buster performance by 20%
and reduces party's debuff resistance by 20% [Demerit] while she is on the
field.
Lore:
It's
a Conscience Circuit...nay, a Heart Circuit. It's located right next to her
power reactor, and it's the final piece that fits within the empty space of her
heart.
The
mechanical heart sparkles. It's superfluous to her design. Something that was
lost from her former self.
It's
a crystallization of the bond with her pilot...but now its radiance cannot and
should not be pursued. Even if the part is an afterthought, it's still
something very special.
"Hmmmm,
well if you insist, I could sing for just a bit. One song? Oh, no way. It'll
only be one album. Do you have a problem with that?"
Saran
CE
Limited
/ Zero Over
Kaleidoscope
Imaginary
Element
Participation
of the King
Golden
Sumo
Kaleid
Ruby
Heroine
Eli-chan's Adventure
First
Sunrise
Choco
Angel
Demon
King of the Sixth Heaven
Our
Conquest on The Ocean of Stars
Aerial
Drive
Conversation
on the Hot Sands
Dll
Saran
Servant separty
Merlin
Waver
Hans
Helena
Chiron
Shakespeare
Eliz
Lancer
Teach
Jeanne
Summer
Dll
Kelebihan
NP
dmg tinggi
Hit-count
banyak
Kuat
ke 4 kelas cavalry
Kekurangan
NP
gain kehalang deck
Stargen
kurang
Ga
punya star absorb untuk memanfaatkan skill 3
Kesimpulan
Mecha
Eli saat ini masih merupakan pilihan ST freebie yang kuat, salah satu yang
terbaik di kategorinya. Untuk output damage, dia udah punya skill dengan
persentase besar yang sangat membantu, jadi tinggal nyari buff lain agar saling
mengalikan.
Sekian
artikel kali ini, yuk kalo mau komen (sekedar iseng) ataupun kritik
Jangan
lupa follow ya.
https://typemoon.fandom.com/wiki/Mecha_Eli-chan
https://fategrandorder.fandom.com/wiki/Mecha_Eli-chan
https://typemoon.fandom.com/wiki/Breast_Zero_Erzs%C3%A9bet
https://typemoon.fandom.com/wiki/Skill
https://fategrandorder.fandom.com/wiki/Electrologica_Diagram
No comments:
Post a Comment
NOTE : DIMOHON UNTUK TIDAK MENGGUNAKAN KATA-KATA KOTOR YA DI KOMENTAR